Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 – Babak Kedua Zona Eropa

Berikut merupakan Babak Kedua Babak Kualifikasi Piala Dunia FIFA 2014 untuk Zona Eropa di bawah naungan UEFA.

Format

Pada babak ini, delapan tim peringkat kedua terbaik dari sembilan grup pada Babak Pertama dibagi ke dalam 4 pasang pertandingan untuk bermain satu sama lain kandang-tandang. Delapan tim peringkat kedua terbaik dari Babak Pertama melaju ke babak ini; di mana satu grup yang memiliki satu tim lebih sedikit dari lainnya, pertandingan melawan tim peringkat keenam pada setiap grup pada Babak Pertama tidak disertakan pada pemeringkatan ini.

Pemenang dari setiap pasang pertandingan melaju ke putaran final Piala Dunia FIFA 2014 di Brasil. Pengundian bertempat di Kantor FIFA, Zürich, Swiss pada 21 Oktober pukul 14.00 UTC+2, dipimpin oleh Kepala Kualifikasi Piala Dunia FIFA Gordon Savic dibantu mantan pemain sepak bola Swiss, Alexander Frei.[1][2]

Pertandingan yang lebih dikenal sebagai 'play-off' ini, digelar pada 15 dan 19 November 2013.

Penempatan

Delapan tim peringkat kedua terbaik ditentuukan menurut urutan berikut:

  1. Poin tertinggi yang diraih
  2. Selisih gol
  3. Jumlah gol yang dicetak

Delapan tim yang melaju pada babak ini adalah sebagai berikut.[3][4]

GrupTimMainMSKMGKGSGPoin
GYunani861194+519
IPerancis8521156+917
FPortugal8431158+715
HUkraina8431114+715
CSwedia84221513+214
EIslandia84221514+114
DRumania84131112−113
AKroasia832398+111
BDenmark8242911−210

Tim ditempatkan dalam dua pot pengundian. Penempatan pot didasarkan pada Peringkat Dunia FIFA pada Oktober 2013.[1][5][6][7]

Pot 1Pot 2

Pertandingan

Tim 1AggregatTim 2Pertandingan pertamaPertandingan kedua
Portugal4–2Swedia1–03–2
Ukraina2–3Perancis2–00–3
Yunani4–2Rumania3–11–1
Islandia0–2Kroasia0–00–2

Portugal – Swedia

15 November 2013
19.45 UTC±0
Portugal1–0
(HT: 0–0)
SwediaStadion da Luz, Lisboa
Penonton: 61.467 orang
Wasit: Nicola Rizzoli (Italia)
AW 1: Renato Faverani (Italia)
AW 2: Andrea Stefani (Italia)
Wasit ke-4: Luca Banti (Italia)
João Pereira Diberikan kartu kuning pada menit ke-42 42'
Cristiano Ronaldo Diberikan kartu kuning pada menit ke-77 77' Gol 82'
(Laporan)Sebastian Larsson Diberikan kartu kuning pada menit ke-71 71'
Johan Elmander Diberikan kartu kuning pada menit ke-77 77'
19 November 2013
20.45 UTC+1
Swedia2–3
(HT: 0–0)
PortugalFriends Arena, Solna
Penonton: 49.766 orang
Wasit: Howard Webb (Inggris)
AW 1: Michael Mullarkey (Inggris)
AW 2: Darren Cann (Inggris)
Wasit ke-4: Andre Marriner (Inggris)
Martin Olsson Diberikan kartu kuning pada menit ke-54 54'
Anders Svensson Diberikan kartu kuning pada menit ke-61 61'
Zlatan Ibrahimović Gol 68'72'
Kim Källström Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Mikael Antonsson Diberikan kartu kuning pada menit ke-84 84'
(Laporan)Cristiano Ronaldo Gol 50'77'79'
Nani Diberikan kartu kuning pada menit ke-59 59'

Portugal menang agregat 4–2 dan melaju ke Putaran Final Piala Dunia FIFA 2014.

Ukraina – Perancis

15 November 2013
21.45 UTC+2
Ukraina2–0
(HT: 0–0)
PerancisStadion Olimpiade, Kiev
Penonton: 67.732 orang
Wasit: Cüneyt Çakır (Turki)
AW 1: Bahattin Duran (Turki)
AW 2: Tarik Ongun (Turki)
Wasit ke-4: Barış Şimşek (Turki)
Vyacheslav Shevchuk Diberikan kartu kuning pada menit ke-37 37'
Roman Zozulya Gol 62'
Artem Fedetskiy Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Andriy Yarmolenko Gol 82' (pen.)
Oleksandr Kucher Kartu kuningKartu kuningKartu merah 90+1', 90+3'
(Laporan)Olivier Giroud Diberikan kartu kuning pada menit ke-45 45'
Moussa Sissoko Diberikan kartu kuning pada menit ke-76 76'
Laurent Koscielny Kartu merah 90+1'
19 November 2013
21.00 UTC+1
Perancis3–0
(HT: 2–0)
UkrainaStade de France, Saint-Denis
Penonton: 77.098 orang
Wasit: Damir Skomina (Slovenia)
AW 1: Matej Zunic (Slovenia)
AW 2: Bojan Ul (Slovenia)
Wasit ke-4: Slavko Vinčić (Slovenia)
Mamadou Sakho Gol 22' Diberikan kartu kuning pada menit ke-45 45'
Karim Benzema Gol 34'
Patrice Evra Diberikan kartu kuning pada menit ke-67 67'
Mathieu Debuchy Diberikan kartu kuning pada menit ke-69 69'
Oleh Husyev Gol 72' (b. d.)
(Laporan)Ruslan Rotan Diberikan kartu kuning pada menit ke-7 7'
Yevhen Khacheridi Kartu kuningKartu kuningKartu merah 45', 47'
Vitaliy Mandzyuk Diberikan kartu kuning pada menit ke-90 90'

Perancis menang agregat 3–2 dan melaju ke Putaran Final Piala Dunia FIFA 2014.

Yunani – Rumania

valign="top">Bogdan Stancu Gol 19'
Alexandru Bourceanu Diberikan kartu kuning pada menit ke-2727'
Răzvan Cociș Diberikan kartu kuning pada menit ke-3636'
Dorin Goian Diberikan kartu kuning pada menit ke-4343'
Costin Lazăr Kartu kuningKartu kuningKartu merah 88', 90+1'
Răzvan Raț Diberikan kartu kuning pada menit ke-90+390+3'
15 November 2013
21.45 UTC+2
Yunani3–1
(HT: 2–1)
RumaniaStadion Karaiskakis, Piraeus
Penonton: 26.200 orang
Wasit: Pedro Proença (Portugal)
AW 1: Bertino Miranda (Portugal)
AW 2: José Trigo (Portugal)
Wasit ke-4: Duarte Gomes (Portugal)
Konstantinos Mitroglou Gol 14'67'
Dimitris Salpigidis Gol 21'
Dimitris Siovas Diberikan kartu kuning pada menit ke-40 40'
Kostas Katsouranis Diberikan kartu kuning pada menit ke-62 62'
(Laporan)
19 November 2013
21.00 UTC+2
Rumania1–1
(HT: 0–1)
YunaniArena Națională, Bukares
Penonton: 49.793 orang
Wasit: Milorad Mažić (Serbia)
AW 1: Milovan Ristić (Serbia)
AW 2: Dalibor Đurđević (Serbia)
Wasit ke-4: Boško Jovanetic (Serbia)
Vasilis Torosidis Gol 55' (b. d.)(Laporan)Konstantinos Mitroglou Gol 23'
José Holebas Diberikan kartu kuning pada menit ke-58 58'
Alexandros Tziolis Diberikan kartu kuning pada menit ke-89 89'

Yunani menang agregat 4–2 dan melaju ke Putaran Final Piala Dunia FIFA 2014.

Islandia – Kroasia

15 November 2013
19.00 UTC±0
Islandia0–0
(HT: 0–0)
KroasiaLaugardalsvöllur, Reykjavík
Penonton: 9.767 orang
Wasit: Alberto Undiano Mallenco (Spanyol)
AW 1: Raul Cabanero Martinez (Spanyol)
AW 2: Roberto Diaz Perez (Spanyol)
Wasit ke-4: Carlos Clos Gómez (Spanyol)
Ólafur Ingi Skúlason Kartu merah 50'(Laporan)
19 November 2013
20.15 UTC+1
Kroasia2–0
(HT: 1–0)
IslandiaStadion Maksimir, Zagreb
Penonton: 22.612 orang
Wasit: Björn Kuipers (Belanda)
AW 1: Sander van Roekel (Belanda)
AW 2: Erwin Zeinstra (Belanda)
Wasit ke-4: Pol van Boekel (Belanda)
Ivica Olić Diberikan kartu kuning pada menit ke-7 7'
Mario Mandžukić Gol 27' Kartu merah 38'
Darijo Srna Gol 47'
Josip Šimunić Diberikan kartu kuning pada menit ke-51 51'
(Laporan)Ragnar Sigurðsson Diberikan kartu kuning pada menit ke-45 45'
Emil Hallfreðsson Diberikan kartu kuning pada menit ke-85 85'

Kroasia menang agregat 2–0 dan melaju ke Putaran Final Piala Dunia FIFA 2014.

Pencetak gol

4 gol
3 gol
2 gol
1 gol
Gol bunuh diri

Referensi

  1. ^ a b "Dates set for African and European qualifying draws". FIFA. 2013-06-15. 
  2. ^ "Watch the European play-off draw on FIFA.com" (dalam bahasa Inggris). uefa.com. 18 Oktober 2013. Diakses 21 Oktober 2013. 
  3. ^ "World Cup play-off seeds confirmed" (dalam bahasa Inggris). uefa.com. 17 Oktober 2013. Diakses 17 Oktober 2013. 
  4. ^ "European play-off draw procedures explained". FIFA.com. 17 Oktober 2013. 
  5. ^ "2014 FIFA World Cup Brazil – Preliminary Competition Format and Draw Procedures – European Zone". FIFA.com. Fédération Internationale de Football Association. 29 July 2011. Diakses 23 January 2012. 
  6. ^ "European hopefuls learn play-off fate". FIFA.com. 21 October 2013. 
  7. ^ "World Cup 2014 play-offs draw – live!". Guardian UK. 21 October 2013. Diakses 22 October 2013. 

Pranala luar

 
AFC
 
CAF
Babak Pertama · Babak Kedua · Babak Ketiga
 
CONCACAF
 
CONMEBOL
 
OFC
 
UEFA
Babak Pertama (Grup A · Grup B · Grup C · Grup D · Grup E · Grup F · Grup G · Grup H · Grup I) · Babak Kedua (play-off)
 
Play-off
AFC v CONMEBOL · CONCACAF v OFC


Sumber :
wiki.kurikulum.org, id.wikipedia.org, discussion.web.id, dsb.