509–500 SM

509–500 SM

Peristiwa

  • 509 SM – 27 SM - Periode Republik di Romawi. Pasangan konsul pertama dipilih.
  • 13 September 509 SM - Kuil Jupiter di Bukit Capitoline diresmikan.
  • 508 SM - Jabatan pontifex maximus dibuat di Romawi.
  • 508 SM - Cleisthenes mereorganisir Athena.
  • 507 SM - Cleisthenes, mengambil alih kekuasaan dan meningkatkan demokrasi.
  • 506 SM - Pertempuran Boju
  • 4 Desember 502 SM - Gerhana matahari menutupi Mesir.
  • 502 SM - Liga Latin mengalahkan Etruska di Aricia.


Sumber :
m.andrafarm.com, wiki.nomor.net, id.wikipedia.org, dsb.