Adi Sasono

Adi Sasono
Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Republik Indonesia ke-5
Masa jabatan
23 Mei 1998 – 20 Oktober 1999
PresidenBaharuddin Jusuf Habibie
Didahului olehSubiakto Tjakrawerdaya
Digantikan olehZarkasih Nur
Informasi pribadi
Lahir16 Februari 1943
Pekalongan, Jawa Tengah, Masa Pendudukan Jepang
Alma materTeknik Sipil ITB
Agama[Islam]

Adi Sasono (lahir di Pekalongan, Jawa Tengah, 16 Januari 1949) adalah mantan Menteri Koperasi dan UKM pada era Kabinet Reformasi Pembangunan. Ia dikenal sebagai tokoh LSM dan berbagai aktivitas kemasyarakatan lainnya. Selain itu ia juga merupakan tokoh Himpunan Mahasiswa Islam (HMI), Ikatan Pers Mahasiswa Indonesia (IPMI), Pelajar Islam Indonesia (PII) dan ICMI dengan pernah menjadi Sekretaris Umum pada tahun 1990-an.

Selain itu ia juga mendirikan Partai Merdeka yang menjadi peserta Pemilu 2004 di Indonesia. Sebelumnya, ia juga dikenal sebagai tokoh Dewan koperasi Indonesia (DEKOPIN).

Adi sasono pada saat itu menjadi menteri koperasi dan usaha kecil dicap dari salah satu media di luar negeri sebagai "Indonesia the most dangerous man", namun pada article Los Angles Times - Washington (dicukil dari the tufts daily, March 3, 1999), beliau menyangkal "I've tried to convince them that I'm not dangerous at all"

bila melihat program yang diajukan sewaktu di kementrian Koperasi dan usaha kecil adalah jelas untuk membela wong cilik dalam mengembangkan usaha di mana didasarkan selama 32 tahun dipimpin oleh pemimpin otoriter terdahulu lebih mengarah crony capitalism


Pranala luar



Sumber :
m.andrafarm.com, wiki.nomor.net, id.wikipedia.org, dsb.