Bahasa Bantu

Bantu
Distribusi
geografis:
Afrika Subsahara, kebanyakan Belahan Selatan
Klasifikasi
genetik
:

 Atlantik-Kongo
  Volta-Kongo
   Benue-Kongo
    Bantoid
     Bantoid Selatan
      Bantu
Pembagian:
ISO 639-2 dan 639-5:bnt

Bahasa Bantu adalah bahasa pengelompokan keluarga bahasa Niger-Kongo. Melalui satu perkiraan, terdapat 513 bahasa dalam pengelompokan Bantu, 681 dalam Bantoid, dan 1.514 dalam Niger-Kongo.[1] Bahasa Bantu banyak dituturkan di Afrika tengah, timur dan selatan.

Referensi

Pranala luar



Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.