Penerimaan Mahasiswa Baru Kelas Malam, Kelas Online, Kelas Karyawan

Cari di Ensiklopedia Dunia   
Indeks Artikel: A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z 0 1 2 3 4 5 6 7 8 9 +.- Daftar isi | Manual book
Artikel sebelumnya  (Christiaan Huygens)(Christine LagardeArtikel berikutnya

Christian Hadinata

Christian Hadinata
Christian hadinata.jpg
Informasi pribadi
Tanggal lahir11 Desember 1949
Tempat lahirSempor, Jawa Tengah
Asal negaraIndonesia
Rekor bertanding
Tahun aktif1971-1986

Christian Hadinata (lahir di Sempor, Jawa Tengah, 11 Desember 1949) adalah pemain bulu tangkis Indonesia di era 1970-an hingga 1980-an. Setelah pensiun, ia berkarier sebagai pelatih dan pengurus Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia.

Prestasi

  • 1971
    • Juara nasional ganda putra berpasangan dengan Atik Jauhari
    • Juara Asia ganda campuran berpasangan dengan Retno Kustiyah
  • 1972
    • Juara All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Demonstrasi Olympic Games 1972 ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
  • 1973
    • Juara All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
  • 1974
    • Runner-up All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Medali Perak Asian Games ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Asian Games ganda campuran berpasangan dengan Regina Masli
  • 1975
    • Runner-up All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
  • 1977
    • Medali Perak Kejuaraan Dunia ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Runner-up All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
  • 1978
    • Runner-up All England ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Asian Games ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Medali Perunggu Asian Games ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
  • 1979
    • Juara Kanada Terbuka ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Kanada Terbuka ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
    • Juara All England ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
  • 1980
    • Juara Denmark Terbuka ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Swedia Terbuka ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Dunia ganda putra berpasangan dengan Ade Chandra
    • Juara Dunia ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
  • 1981
    • Juara Jepang Terbuka ganda putra berpasangan dengan Lius Pongoh
    • Runner-up All England ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
  • 1982
    • Juara Swedia Terbuka ganda putra berpasangan dengan Lius Pongoh
    • Juara Asian Games ganda putra berpasangan dengan Icuk Sugiato
    • Juara Asian Games ganda campuran berpasangan dengan Ivana Lie
    • Runner-up All England ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna
  • 1983
    • Juara Malaysia Terbuka ganda putra berpasangan dengan Boby Ertanto
    • Medali Perunggu Kejuaraan Dunia ganda putra berpasangan dengan Boby Ertanto
    • Juara SEA Games ganda campuran berpasangan dengan Ivana Lie
    • Juara Indonesia Terbuka ganda campuran berpasangan dengan Ivana Lie
  • 1984
    • Juara Thailand Terbuka ganda putra berpasangan dengan Hadibowo
    • Juara Indonesia Terbuka ganda putra berpasangan dengan Hadibowo
    • Juara Indonesia Terbuka ganda campuran berpasangan dengan Ivana Lie
  • 1985
    • Juara Piala Dunia ganda campuran berpasangan dengan Ivana Lie
    • Juara SEA Games ganda campuran berpasangan dengan Imelda Wiguna

Aktivitas olahraga

  • Pemain bulu tangkis Pelatnas (1971-1986)
  • Pelatih
  • Pengurus PBSI
  • Direktur Pelatnas PBSI


Sumber :
id.wikipedia.org, andrafarm.com, wiki.andrafarm.com, dsb.