Dolar Hong Kong

Dolar Hong Kong
Hong Kong Dollar (Inggris)
港圓 (Tionghoa)
ISO 4217HKD (num. 344)
NegaraHong Kong
Tidak resmiMakau
Inflasi1.9% (Hong Kong)
Pegged withDolar Amerika Serikat = HK$7.75–7.85
Pegged byHK$ = 1.03 Pataca Makau
Satuan lebih kecil 
1/10毫 (hou) (Tionghoa)
1/100仙 (sin) (Tionghoa)
sen (Inggris)
Simbol$ atau HK$
Uang logam10¢, 20¢, 50¢, $1, $2, $5, $10
Uang kertas$10, $20, $50, $100, $500, $1000
Otoritas moneterOtoritas Moneter Hong Kong
PencetakHong Kong Note Printing Limited

Dolar Hong Kong (Hanzi Sederhana: 港圆; Hanzi Tradisional: 港圓; Mandarin Pinyin: Gǎngyuán; Jyutping: Gongywan) adalah mata uang resmi di Hong Kong yang menduduki tempat kesembilan dalam posisi mata uang paling banyak diperdagangkan di dunia.[1] Mata uang ini awalnya diterbitkan oleh Pemerintah Hong Kong, dan telah dikeluarkan oleh Otoritas Moneter Hong Kong sejak tahun 1993. Kode resmi ISO 4217 Dolar Hong Kong adalah HKD (HK$).
Satu Dolar Hong Kong dibagi menjadi 100 sen atau 1000 mil. Koin dengan nilai terkecil saat ini adalah 10 sen (HK$ 0,10).

Koin

Pecahan uang koin yang dalam sirkulasi saat ini adalah:

  • $0,10
  • $0,20
  • $0,50
  • $1
  • $2
  • $5
  • $10

Kertas

Pecahan uang kertas yang dalam sirkulasi saat ini adalah:

  • $10
  • $20
  • $50
  • $100
  • $500
  • $1000

Referensi

  1. ^ Triennial Central Bank Survey (April 2007), Bank for International Settlements.

Pranala luar

Mata uang dolar
 
Digunakan
 
Tidak digunakan
  • Dolar Antigua
  • Dolar British Columbia
  • Dolar Borneo Utara
  • Dolar Hindia Barat Inggris
  • Rixdollar Ceylon
  • Dolar Konfederasi
  • Rigsdaler Denmark
  • Daler Hindia Barat Denmar
  • Rigsdaler Hindia Barat Denmark
  • Dolar Dominika
  • Rijksdaalder Belanda
  • Rigsdaler Greenland
  • Dolar Grenada
  • Dolar Hawaiir
  • Dolar Kiautschou
  • Dolar Malaya dan Borneo
  • Dolar Malaya
  • Dolar Mauritius
  • Dolar Mongolia
  • Dolar Nevis
  • Dolar New Brunswick
  • Dolar Newfoundland
  • Rigsdaler Norwegia
  • Speciedaler Norwegia
  • Dolar Nova Scotia
  • Dolar Penang
  • Dolar Pulau Pangeran Edward
  • Dolar Puerto Rico
  • Dolar Rhodesia
  • Dolar Saint Kitts
  • Dolar Saint Lucia
  • Dolar Saint Vincent
  • Dolar Serawak
  • Dolar Sierra Leone
  • Tolar Slovenia
  • Dolar Spanyol
  • Dolar Selat
  • Dolar Sumatera
  • Riksdaler Swedia
  • Dolar Lama Taiwan
  • Dolar Texasr
  • Dolar Trinidad
  • Dolar Tobago
  • Dolar Zimbabwe
 
Konsep
 
Virtual
  • Dolar Linden
  • Dolar Entropia
 
Fiksi
  • Angus Bucks
 
Pribadi
  • Dolar Antarctika
  • Dolar Calgary
  • Dolar ban Kanada
  • Dolar Disney
  • Dolar Liberty
  • Dolar Salt Spring
  • Dolar Toronto
 
Lihat pula
  • Tanda Dolar
  • Setengah dolar
  • Holey dollar
  • Thaler
  • Tolar
  • Perdagangan dolar


Sumber :
informasi.web.id, wiki.ggiklan.com, id.wikipedia.org, dsb.