Fahrul Razi

Jenderal TNI (Purn)
Fahrul Razi
Wakil Panglima Tentara Nasional Indonesia
Masa jabatan
1999 – 2000
PresidenAbdurrahman Wahid
Didahului olehLaksamana TNI Widodo A. S.
Digantikan olehJabatan dihapus
Informasi pribadi
Lahir26 Juli 1947
Banda Aceh, Aceh
Partai politikHANURA.jpg Partai Hanura
Alma materAkmil 1970
AgamaIslam
Dinas militer
Pengabdian bagiIndonesia
Dinas/cabangLambang TNI AD.png TNI Angkatan Darat
Masa dinas1970–2000
PangkatPdu jendtni staf.png Jenderal TNI
UnitInfanteri

Jenderal TNI (Purn) Fahrul Razi (lahir di Banda Aceh, 26 Juli 1947) adalah salah satu tokoh militer Indonesia. Fachrul Razi, lulusan Akmil 1970 ini berpengalaman dalam bidang infanteri. Jabatan terakhir jenderal bintang empat ini adalah Wakil Panglima TNI.

Riwayat Jabatan

  • Komandan Brigade Infanteri Linud 17 Kujang 1 Kostrad
  • Wakil Asisten Operasi KASAD
  • Kepala Staf Daerah Militer VII/Wirabuana
  • Gubernur Akademi Militer (1996-1997)
  • Asisten Operasi KASUM ABRI (1997-1998)
  • Kepala Staf Umum ABRI (1998-1999)
  • Sekertaris Jenderal Departemen Pertahanan (1999)
  • Wakil Panglima TNI (1999-2000)


Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.