Hendra Suhendra

Indra

Hendra Suhendra atau lebih dikenal dengan nama Indra (lahir di Bandung, 14 Februari 1977) adalah mantan personel dari kelompok musik populer bernama Noah. Inspirasinya dalam bermusik ialah Sting dan bassis dari band Gigi yaitu Thomas Ramdhan. Pada 8 Oktober 2006 Indra dikeluarkan dari Peterpan. Indra mempunyai kakak yng telah memotivasi inspirasinya dalam bermusik .selain bisa di bass indra juga piawai memainkan drum .

Indra kini bergabung bersama Andika Naliputra Wirahardja mantan rekannya di Peterpan membentuk band baru bernama The Titans.

 
ArielUkiLukmanRezaDavid
AndikaIndra
 
Album studio
 
Album kompilasi
 
Filmografi
Awal Semula
 
Singel
"Mimpi Yang Sempurna" • "Sahabat" • "Semua Tentang Kita" • "Topeng" • "Aku dan Bintang" • "Yang Terdalam" • "Kita Tertawa" • "Ada Apa Denganmu" • "Mungkin Nanti" • "Kukatakan Dengan Indah" • "Khayalan Tingkat Tinggi" • "Bintang di Surga" • "Di Atas Normal" • "Tak Bisakah" • "Jauh Mimpiku" • "Membebaniku" • "Menunggu Pagi" • "Dibelakangku" • "Langit Tak Mendengar" • "Kupu Kupu Malam" • "Menghapus Jejakmu" • "Di Balik Awan" • "Sally Sendiri" • "Hari Yang Cerah Untuk Jiwa Yang Sepi" • "Cobalah Mengerti" • "Walau Habis Terang" • "Kisah Cintaku" • "Tak Ada Yang Abadi" • "Dara" • "Separuh Aku" • "Hidup Untukmu, Mati Tanpamu" • "Jika Engkau" • "Tak Lagi Sama" • "Ini Cinta"
 
Singel Kolaborasi
"Ayah - Aceh" • "Menunggumu" • "Marilah Kemari" • "Cobalah Mengerti (instrumental)" • "Esok Kan Bahagia"
 
Artikel terkait
 


Sumber :
id.wikipedia.org, indonesia-info.net, wiki.program-reguler.co.id, dsb.