Lippo Malls

Lippo Malls
JenisPublik
Industri/jasaOperator Mall
Kantor pusatIndonesia
Situs weblippomalls.com
Logo The Village Mall

Lippo Malls (sebelumnya The Village Mall) merupakan operator mal terbesar di Indonesia. Lippo Malls dikelola oleh PT Jasa Management Consulting Division, anak perusahaan Lippo Karawaci Tbk. Kelompok ini memiliki total 585 anchor tenant dan penyewa 15.353 di seluruh mal dengan berbagai ukuran dari 26.000 meter persegi sampai 90.000 meter persegi dan target kelompok ekonomi menengah atas di setiap lokasi pasar mereka. Anchor tenant meliputi beberapa penyewa terbesar di Indonesia disamping Merek Nasional. Pusat Perbelanjaan yang merupakan anggota dari Lippo Malls yaitu:

Low scale malls (mal low scale)

Upscale malls (Mal upscale)

Rencana

  • Linggau Lippo Plaza
  • Lippo Plaza Manado
  • Lippo Mall Yogya
  • Millennium Village
  • Holland Village

Pranala luar

Lippo Malls
 
Jabodetabek
 
Bandung
 
Surabaya
 
Sidoarjo
  • Lippo Plaza Sidoarjo
 
Kendari
  • Lippo Plaza Kendari
 
Malang
 
Makassar
  • GTC Makassar
 
Manado
  • Lippo Plaza Manado
 
Medan
 
Palembang
 
Yogyakarta


Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.