Makassar Town Square

Makassar Town Square
Makassar Town Square
Fakta dan statistik
 
LetakMakassar
Koordinat05°08′40″LS,119°28′30″BT
Tanggal dibuka2007
Jumlah tingkat3

Makassar Town Square adalah pusat perbelanjaan di Makassar. Mal ini didirikan pada tahun 2007. Mal ini terdiri dari 3 lantai dengan penyewa - penyewa yang sudah terkenal sebagai perusahaan besar baik skala nasional maupun internasional antara lain Ramayana, Dunkin' Donuts, KFC, dan masih banyak lagi.

Makassar Town Square merupakan family mall yang berkonsep untuk menyediakan seluruh kebutuhan keluarga dalam satu tempat.

Pada 14 September 2011, terjadi insiden yang menewaskan 3 orang dan menyebabkan 2 orang lainnya kritis karena aksi penikaman di pusat perbelanjaan ini. [1]

Referensi

Pranala luar

 
Mal
Mal Panakkukang  • Panakkukang Square  • Mal Ratu Indah  • MTC Karebosi  • Karebosi Link  • PGM Karebosi  • SPM Karebosi  • Makassar Town Square  • Trans Studio Mall  • GTC Tanjung Bunga
 
Toserba
Grand Toserba  • Indo Mode  • Top Mode
 
Pasar Modern
Pasar Grosir Daya  • Pasar Segar Panakkukang
 
Supermarket
Carrefour Pengayoman  • Carrefour Tamalanrea  • Giant Supermarket
 
Akan hadir
KTC Karuwisi  • Tamalanrea Plaza  • Mal of Makassar


Sumber :
id.wikipedia.org, m.andrafarm.com, wiki.kurikulum.org, dsb.