Pulau Sapanjang

Sapanjang adalah salah satu pulau dari Kepulauan Kangean. Sapanjang merupakan pulau terbesar kedua setelah Pulau Kangean, dan berada di ujung tenggara gugusan Kepulauan Kangean. Secara administratif, pulau ini berada di wilayah Kabupaten Sumenep, Jawa Timur, Indonesia. dipulau sepanjang terdapat 2 desa yaitu desa sepanjang yang berada di wilayah bagian barat pulau sepanjang dan desa tanjung yang berada di wilayah bagian timur pulau sepanjang.yang termasuk dalam kecamatan sapeken pulau sepanjang termasuk pulau yang unik karena ada begitu banyak bahasa yg digunakan oleh masyrakat pulau sepanjang mulai dari bahasa madura, bahasa bajo, dan bahasa mandar di daerah yang wilayahnya tidak begitu luas. sebagian besar mata pencaharian masyarakat pulau sepanjang kebanyakan adalah nelayan, petani. dan jika anda pergi ke pulau sepanjang anda dapat menghubungi mas. nurhakim arsyad yang tinggal di daerah grengseng untuk mengetahui lebih banyak tentang pulau ini.



Sumber :
id.wikipedia.org, diskusi.biz, wiki.ggkarir.com, dsb.