Islam di Swedia

Artikel ini merupakan bagian dari seri
Islam menurut negara

Allah1.png

Islam merupakan agama resmi terbesar kedua di Swedia setelah Kristen, dengan jumlah penganut sekitar setengah juta jiwa.

Sejarah

Sekitar abad ke-18, Swedia bersekutu dengan Kekhalifahan Ottoman. Hal ini--ditambah lagi fakta bahwa Raja Swedia Carl XII berada di bawah perlindungan Ottoman pada tahun 1709-1714--membuat Swedia memberi kebebasan beragama kepada umat Islam. Pada masa itu banyak disertasi mengenai Islam di universitas-universitas di Swedia.[1]

Referensi

  1. ^ Anne Sofie Roald (2004). New Muslims in the European Context: The Experience of Scandinavian Converts . Brill Academic Publishers. pg.27

Pranala Luar



Sumber :
id.wikipedia.org, indonesia-info.net, wiki.program-reguler.co.id, dsb.