Bandar Udara Tanjung Santan

Bandara Tanjung Santan
IATA: TSXICAO: WRLT
Ikhtisar
Jenis bandaraSipil
LokasiMarang Kayu, Kalimantan Timur, Indonesia
Ketinggianm ( ft)
Koordinat00°05′33.86″LS,117°26′21.83″BT
Landas pacu
ArahPanjangPermukaan
ftm
08 / 2645001372[1]

Bandar Udara Tanjung Santan adalah bandar udara yang terletak di Desa Santan, Kecamatan Marang Kayu, Kabupaten Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur. Bandar Udara ini termasuk yang berbahaya sekali karena apron-nya sempit sekali. Pesawat sebesar ATR 42 bisa mendarat disini, namun parkirnya susah.

Referensi

  1. ^ [dishub.kaltimprov.go.id/dinamic.php? act=khusus&id=22 "PROFIL BANDAR UDARA KHUSUS: Tanjung Santan"] Check |url= scheme (help) (php). Diakses 12 Desember 2012. 
 
Jawa
 
Sumatra
 
Kalimantan
 
Sulawesi
 
Nusa Tenggara
 
Maluku dan Papua
 
Nama yang Ditebalkan adalah bandar udara internasional. Nama bandar udara yang diberi tanda * bisa mengeluarkan Visa on Arrival (VoA) facility


Sumber :
id.wikipedia.org, andrafarm.com, wiki.andrafarm.com, dsb.