Travira Air

Travira Air
Travira Air.png
IATAICAOKode panggil
TR  
DidirikanAgustus 1982
Berhenti beroperasi25 Juli 2016
Kota fokusManokwari, Palu, Luwuk
Ukuran armada 
Kota tujuanManokwari, Merauke, Jayapura, Aru, Cirebon, Majalengka
Perusahaan indukGunung Subur Sentosa, Kentanix, Suryamas
Kantor pusat
Orang penting 
Situs webhttp://www.travira-air.com

Travira Air merupakan sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Jakarta, Indonesia. Maskapai ini mengoperasikan penerbangan charter menuju kota-kota di Indonesia dan benua Asia.

Penyewaan pesawat kelas dunia


Armada

Salah satu Cessna Caravan milik Travira Air

Armada pesawat Travira Air mencakup pesawat berikut ini (July 2010):

  • 1 Raytheon Hawker 800XP
  • 1 De Havilland Canada Dash 7C
  • 4 Raytheon Beech 1900D Airliner
  • 3 Cessna 208 Caravan Amphibian
  • 2 Bell 412 EP
  • 1 Sikorsky S-76A
  • 2 Sikorsky S-76A++
  • 1 Sikorsky S-76C
  • 1 Sikorsky S-76C+
  • 2 Sikorsky S-76C++
  • 1 Eurocopter AS350 Ecureuil
  • 1 Boeing 737-500

Pranala luar



Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.