Vodafone

Vodafone Group plc
JenisPerusahaan publik terbatas
(LSE: VOD, NASDAQ: VOD)
IndustriTelekomunikasi
Pendahulu1983 (1983)-1991 (1991) Racal Telecom
Didirikan1984 (1984)
Kantor pusatLondon, United Kingdom
Daerah layananWorldwide
Tokoh pentingSir John Bond (Chairman)
Vittorio Colao (CEO)
ProdukFixed line dan telepon genggam, servis Internet, televisi digital
Pendapatan £44.47 billion (2010) [1]
Laba usaha £9.480 billion (2010)
Laba £8.645 billion (2010)
Jumlah aset £156.98 billion (2010)
Jumlah ekuitas £90.38 billion (2010)
Karyawan84,990 (2010)
Anak perusahaan
Situs webVodafone.com

Vodafone (singkatan dari Voice data fone; LSE: VOD, NYSE: VOD, FWB: VOD) adalah sebuah perusahaan telekomunikasi asal Britania Raya yang bermarkas di Newbury, Berkshire. Perusahaan ini mempunyai kepemilikan saham di perusahaan-perusahaan di 27 negara dan merupakan perusahaan telekomunikasi bergerak terbesar di dunia. Enam pasar terbesarnya adalah Britania Raya, Jerman, Amerika Serikat (kerja sama dengan Verizon Wireless), Italia, Spanyol, dan Turki. Didirikan pada tahun 1983 sebagai bagian dari Racal Electronics, perusahaan ini mulai menggunakan nama Vodafone pada tahun 1985 dan berpisah dari Racal Electronics untuk membentuk Grup Vodafone pada tahun 1991.

Pada tahun 2006, melalui penandatanganan kerjasama dengan Telekom Malaysia, Vodafone masuk ke Indonesia sebagai partner dari PT. Excelcomindo Pratama, Tbk (XL)

Pranala luar

Referensi

  1. ^ "Annual Report 2009". Vodafone Group Plc. Diakses 2009-10-31. 
Perusahaan teknologi informasi besar
 
  • Perusahaan IT terbesar
  • Perusahaan Internet terbesar
  • Perusahaan perangkat lunak terbesar
  • Pemimpin penjualan semikonduktor menurut tahun
 
Konsultasi dan
sumber luar
 
Foto
 
Penyimpanan informasi
 
Internet
 
Bingkai utama
 
Peralatan genggam
 
Peralatan jaringan
 
OEM
 
Komputer pribadi
dan server
 
Terminal jual
 
Semikonduktor
 
Perangkat lunak
 
Telekomunikasi
 
Metodologi: Pendapatan tahun fiskal 2012/13 pendapatan yang berlaku lebih dari: kelompok 1-3, 6-12 - US $ 3 miliar, kelompok 4 - US $ 2 miliar, kelompok 5 - US $ 1 miliar, kelompok 13 - US $ 10 milyar


Sumber :
wiki.ptkpt.net, id.wikipedia.org, ensiklopedia.web.id, dsb.