Kejuaraan Reli Dunia

Kejuaraan Reli Dunia
WRC.jpg
KategoriWorld Rally Car
Negara atau daerahInternational
Musim pertama1973
Pembalap17 (manufacturer teams)
Tim12 (manufacturer teams)
Pemasok banMichelin
Juara pembalap Sébastien Loeb
Juara pabrikan Citroën
Situs web resmiwww.wrc.com
Motorsport current event.svg Musim terkini

Kejuaraan Reli Dunia biasa disebut World Rally Championship atau disingkat WRC adalah seri balapan reli diorganisasikan oleh FIA, memuncaki dengan kejuaraan pembalap dan manufaktur. Kejuaraan pembalap dan kejuaraan manufaktur berdasarkan kejuaraan terpisah, tetapi dasar serupa sistem penilaian. Kejuaraan ini didirikan pada tahun 1973. Pabrikan yang mengoleksi kejuaraan dunia terbanyak ialah Lancia sebanyak 10 kali dan untuk pereli dipegang oleh Sébastien Loeb dengan 5 gelar juara dunia.

Poin

Sistem kejuaraan dunia berada di 8 besar yakni poin 10,8,6,5,4,3,2, dan 1.

Pranala luar



Sumber :
id.wikipedia.org, perpustakaan.web.id, wiki.ptkpt.net, dsb.