Stasiun Kiaracondong

Stasiun Kiaracondong
Logo PT KAI (Persero).svg
Kiaracondong 
+681 m 
Stasiun1.jpg
Stasiun Kiaracondong
Letak
ProvinsiJawa Barat
KotaBandung
KecamatanKiaracondong
KelurahanBabakan Sari
Kode pos40283
Sejarah
Informasi lain
OperatorDaop II Bandung
Singkatan stasiunKAC
Ketinggian+681 m
Tata letak stasiun

Koordinat: Stasiun Kiaracondong (KAC) adalah stasiun besar kedua di Kota Bandung. Stasiun ini berada pada ketinggian + 681 m. Terletak di batas antara Kelurahan Babakansari dan Kelurahan Kebonjayanti, Stasiun Kiaracondong hanya melayani keberangkatan kereta api kelas ekonomi. Dahulu seluruh kereta api, mulai dari kelas Eksekutif sampai Ekonomi, dilakukan dari Stasiun Bandung. Peningkatan jadwal pemberangkatan di Stasiun Bandung menjadi alasan semua keberangkatan kereta api kelas ekonomi dipindahkan ke stasiun ini.

Sejak tanggal 1 Desember 2008, KA Lodaya tujuan Solo dan KA Mutiara Selatan tujuan Surabaya juga berhenti di stasiun ini untuk menaikkan dan menurunkan penumpang baik dalam perjalanan dari maupun ke Bandung. Kebijakan ini menjadikan Stasiun Kiaracondong sebagai titik penurunan dan penaikan penumpang kedua seperti Stasiun Jatinegara di Jakarta.

Kereta api

Kelas Eksekutif dan Bisnis AC

Kereta api Lodaya tujuan Bandung - Solo Balapan

Kelas Eksekutif, Bisnis dan Ekonomi

Kelas Bisnis

Kelas Ekonomi

Kelas Patas Lokal

Kelas Ekonomi Lokal

Jadwal Kereta api

Jadwal KA Stasiun Kiaracondong (KAC) GAPEKA 2014

No KAKATujuanKelasTibaBerangkat
172/173SerayuPurwokerto (PWT)Ekonomi AC00.1400.30
137KahuripanBandung Kiaracondong (KAC)Ekonomi AC02.44-
69LodayaBandung Hall (BD)Eksekutif & Bisnis03.3603.38
136PasundanSurabaya Gubeng (SGU)Ekonomi AC-05.20
91MalabarBandung Hall (BD)Eksekutif, Bisnis & Ekonomi05.5605.58
68LodayaSolo Balapan (SLO)Eksekutif & Bisnis06.0806.10
416Lokal CibatuCibatu (CBT)Ekonomi AC07.2907.37
107Mutiara SelatanBandung Hall (BD))Bisnis AC08.1808.20
168/169SerayuPurwokerto (PWT)Ekonomi AC11.1011.25
170/167SerayuTanjung Priok (TPK)Ekonomi AC13.1313.25
67LodayaBandung Hall (BD)Eksekutif & Bisnis14.5614.58
416Lokal CibatuCibatu (CBT)Ekonomi AC15.1115.19
159Kutojaya SelatanBandung Kiaracondeng (KAC)Ekonomi AC15.17-
108Mutiara SelatanSurabaya Gubeng (SGU)Bisnis AC16.0816.10
92MalabarMalang Kotabaru (ML)Eksekutif, Bisnis & Ekonomi18.0818.10
70LodayaSolo Balapan (SLO)Eksekutif & Bisnis18.4318.45
160Kutojaya SelatanPurworejo Kutoarjo (KTA)Ekonomi AC-20.05
138KahuripanKediri (KD)Ekonomi AC-21.05
135PasundanBandung Kiaracondong (KAC)Ekonomi AC23.00-
174/171SerayuJakarta Kota (JAKK)Ekonomi AC23.5800.20


Stasiun sebelumnya:
Stasiun Cikudapateuh
Stasiun berikutnya:
Stasiun Gedebage
 
Jakarta
 
Banten
 
Jawa Barat
 
Jawa Tengah
 
DIY
 
Jawa Timur
 
Sumatera Utara
 
Sumatera Barat
 
Tak beroperasi
 
KRL


Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.