Pesanggrahan, Jakarta Selatan

Pesanggrahan
—  Kecamatan  —
Locator Kecamatan Pesanggrahan di Jakarta Selatan.png

Peta lokasi Kecamatan Pesanggrahan
NegaraIndonesia
ProvinsiJakarta
KotaJakarta Selatan
Pemerintahan
 • Camat-
Luas-km²
Jumlah penduduk-
Kepadatan- per km²
Desa/kelurahan5

Kecamatan Pesanggrahan yang terletak di Jakarta Selatan ini, merupakan hasil pemekaran wilayah kecamatan Kebayoran Lama, yang terletak di sisi barat.

Nama Pesanggrahan berasal dari nama sungai Pesanggrahan yang mengalir melewati wilayah kecamatan ini.

Daftar Kelurahan

  1. Ulujami, Pesanggrahan dengan kode pos 12250
  2. Petukangan Utara, Pesanggrahan dengan kode pos 12260
  3. Petukangan Selatan, Pesanggrahan dengan kode pos 12270
  4. Pesanggrahan, Pesanggrahan dengan kode pos 12320
  5. Bintaro, Pesanggrahan dengan kode pos 12330
Kelurahan di kecamatan-kecamatan di kota Jakarta Selatan
 
Cilandak
Lambang Kota Administrasi Jakarta Selatan
 
Jagakarsa
 
Kebayoran Baru
 
Kebayoran Lama
 
Mampang Prapatan
 
Pancoran
 
Pasar Minggu
 
Pesanggrahan
 
Setiabudi
 
Tebet
 
 
Kabupaten administrasi
Lambang Jakarta
 
Kota administrasi
 
Jabodetabek
 


Sumber :
id.wikipedia.org, ilmu-pendidikan.com, wiki.kuliah-karyawan.com, dsb.