Widyawati

Widyawati
Widyawati.jpg
Nama lahirWidyawati
Lahir12 Juli 1950
Indonesia
Pekerjaanaktris
Tahun aktif1967 - sekarang
PasanganSophan Sophiaan (almarhum)
AnakRoma
Romi
Orang tuaAdisura bin Soeradibrata
Penghargaan
Festival Film Indonesia
Pemeran Utama Wanita Terbaik
1987 Arini (Masih Ada Kereta yang Akan Lewat)

Widyawati (lahir 12 Juli 1950) adalah artis Indonesia yang berjaya sejak dekade 1970-an dan 1980-an. Namanya mulai melambung saat bermain sebagai Yuli dalam Pengantin Remaja (1971) bersama Romi yang diperankan almarhum Sophan Sophiaan.

Karier

Dunia film tak hanya membesarkan namanya, seperti dengan diraihnya Piala Citra FFI 1987 untuk kategori Aktris Terbaik dalam film Arini, Masih Ada Kereta yang Akan Lewat. Dunia film juga yang mempertemukan Widyawati dengan aktor dan sutradara Sophan Sophiaan. Widyawati-Sophan menikah pada tanggal 9 Juli 1972 di Masjid Al-Azhar.

Bermain film sejak usia belasan tahun, hingga sekarang, Widyawati masih menunjukkan eksistensinya. Pada tahun 2008, Widyawati bersama suaminya, Sophan Sophiaan membintangi film berjudul Love, sebuah film yang mengangkat tema cinta dari berbagai karakter dengan beragam latar belakang.[1]

Filmografi

Sinetron

Iklan

  • Sabun Lux (1979)
  • Pantene (1982)
  • Teh Sosro (1980)
  • Rejoice (1975)
  • Natur-E (1990)
  • Pagoda Pastilles (bersama alm. Sophan Sophiaan)
  • Marcks (bersama alm. Sophan Sophiaan)
  • OBH Combi Plus (1991)
  • Giv (1984)
  • Garuda Indonesia (1992)
  • Bank Multi (1980)
  • Villa Melati Mas (1990)
  • Pamol (2009)

Penghargaan

Nominasi FFI

Album

  • Potret kekasih
  • Esok Malam Kujelang
  • Kunang Kunang

Berita

Referensi

Pranala luar

Penghargaan dan prestasi
Didahului oleh:
Tuti Indra Malaon
Film : Ibunda
(1986)
Pemeran Utama Wanita Terbaik
(Festival Film Indonesia)

Film : Arini (Masih Ada Kereta yang Akan Lewat)
(1987)
Diteruskan oleh:
Christine Hakim
Film : Tjoet Nja' Dhien
(1988)
 
1950-an
hingga
1970-an

Dhalia (1955)  · Farida Arriany (1960)  · Mieke Wijaya (1967)  · Rima Melati (1973)  · Lenny Marlina (1974)  · Tanty Josepha (1975)  · Rina Hassim (1976)  · Christine Hakim (1977)  · Joice Erna (1978)  · Christine Hakim (1979)

 
1980-an

Yenny Rachman (1980)  · Mieke Wijaya (1981)  · Yenny Rachman (1982)  · Christine Hakim (1983)  · Meriam Bellina (1984)  · Christine Hakim (1985)  · Tuti Indra Malaon (1986)  · Widyawati (1987)  · Christine Hakim (1988)  · Tuti Indra Malaon (1989)

 
1990-an

Meriam Bellina (1990)  · Lydia Kandou (1991)  · Lydia Kandou (1992)

 
2000-an

Dian Sastrowardoyo (2004)  · Marcella Zalianty (2005)  · Nirina Zubir (2006)  · Dinna Olivia (2007)  · Fahrani (2008)  ·

Titi Sjuman (2009)
 
2010-an

Laura Basuki (2010)  · Prisia Nasution (2011)  · Acha Septriasa (2012)  · Adinia Wirasti (2013)



Sumber :
id.wikipedia.org, andrafarm.com, wiki.kurikulum.org, dsb.