Airfast Service

Airfast Indonesia
IATAICAOKode panggil
FSAFEAIRFAST
Didirikan1971
HubBandara Internasional Soekarno-Hatta
Ukuran armada10
Kota tujuan 
Kantor pusatJakarta, Indonesia
Orang penting 
Situs webhttp://www.airfastindonesia.com/

Airfast Service (nama resmi: PT Airfast Service Indonesia) adalah sebuah maskapai penerbangan yang berbasis di Indonesia. Maskapai ini beroperasi untuk penerbangan umum dan sewaan.

Data kode

  • Kode maskapai IATA:
  • Kode maskapai ICAO: AFE
  • Tanda panggil (Callsign): Airfast

Maskapai Penerbangan

Armada Twin Otter

Armada

Pesawat Airfast

Armada Airfast per Juni 2013 terdiri dari:

  • 5 Boeing 737-200 (IATA: 732 ICAO: B732)
  • 2 McDonnell Douglas MD-82 (IATA:M82 ICAO:MD82)
  • 1 McDonnell Douglas MD-83
  • 1 CASA 212-200
  • 3 Vikingair DHC6-300 Twin Otter
  • 2 Vikingair DHC6-400 Twin Otter
  • 2 Bell 412SP
  • 1 Bell 412EP
  • 1 Bell 212
  • 2 Bell 407
  • 1 Eurocopter AS350B3
  • 1 Eurocopter AS350B3e
  • 1 Ulan Ude Mi-171

Pranala luar

 
Berjadwal1
 
Sewaan
 
Kargo
 
Direncanakan
 
Ditangguhkan
 
Tidak beroperasi
 
1 Utama dan regional.   2 Maskapai penerbangan nasional.


Sumber :
wiki.al-quran.co, id.wikipedia.org, civitasbook.com (Ensiklopedia), dsb.